Membangun Makroekonomi Indonesia Yang Sehat Dan Kuat

Kita berharap, kedepan semangat pemerataan didalam pembangunan haruslah berkelanjutan, jangan hanya slogan dan pepesan kosong yang tak bermutu. Apalagi, hanya pamer2an yang hanya digembor-gemborkan pada setiap 5 tahuan sekali, pada saat musim kampanye tiba. Saya pribadi menilai ekonomi Indonesia kita secara makro sehat dengan kondisi fundamental yang kuat di tengah ketidakpastian global. Apakah faktanya seperti itu? Coba kita ulak-ulik ya, apakah yang saya ucapkan tadi benar atau salah. Kalau salah, lantas solusi membangun makroekonomi kita bisa kuat dan sehat bagaimana. Saya menggunakan acuan laporan perekonomian Semester I-2018 ya. Berdasarkan laporan perekonomian pada semester I-2018, menunjukkan bahwa growth ekonomi Indonesia kita ada di angka 5,13%. Dan ini bagus ditengah situasi ekonomi dunia yang sedang banyak gangguan dan gejolak perang dagang (perag tarif) Amerika-China. Untuk data tingkat kemiskinan, kita Indonesia saat ini berada pada posisi terbaik dalam ...