Bangunan NKRI Pasca-Pemilu
Bagaimana cara mengokohkan bangunan NKRI? (a) pastikan Republik kita makin 'bersih' dari KKN, (b) pastikan daya saing tinggi dibandingkan negara lain, (c) pastikan kabinet diisi orang2 yang tepat, tidak terpasung jabatan2 strategis dengan politisi2 transaksional. Karena kerja mereka hanya di momen pemilu, bukan di momen real/nyata di lapangan. Ini memang konsekuensi demokrasi (demokrasi atau democrazzy ya?). Panggung tersedia bagi siapapun yang memenuhi administrasi untuk terlibat. Dari dinamika ke dinamika lain, generasi baru akan terlahir. Generasi 'robot bayaran' atau generasi negarawan. Orang2 kayak gini tadinya tidak dikenal luas, berkat panggung politik mereka dikenal luas. Tentu kita paham, memang mereka yang terkenal tapi kita kan gak pernah tahu siapa pengontrol mereka dibalik layar? Cukup diketahui, yang sakti itu ya orang di belakang layar itu. Bukan orang yang dibranding sebagai public figure. Alasan orang menjatuhkan pilihan juga sebenarnya caranya s